Uji Kompetensi Soal! I. 1.Puji menganut kepercayaan agama Kristen sedangkan Siti beragama Islam. Siti dan Puji tetap berteman baik walaupun berbeda agama. jika ada permasalahan maka akan diselesaikan dengan musyawarah tanpa mengintervensi agama masing - masing. Contoh kasus di atas adalah aplikasi dari .... 2. Salah satu ayat Al-Quran yang menunjukkan tentang tolenransi adalah .... 3. Potongan ayat Al-Quran dari Q.S. Yunus (10):40 41 yang berarti orang orang yang berbuat kerusakan adalah.... 4. Dalam Q.S Yunus (10): 40 - 41 terdapat beberapa ilmu tajwid yang harus di perhatikan. Hukum bacaan adalah... 5. Hubungan antara muslim dengan penganut agama lain tidak dilarang oleh syariat islam, kecuali bekerja sama dalam persoalan akidah dan ibadah, Sebab kedua persoalan tersebut merupakan .... 6. Tiap tanggal 25 Desember dijadikan hari libur nasional, Hal itu sebagai bukti kerukunan WNI dengan penganut ... 7. Salah satu ...